by LP2M UM | Oct 16, 2024 | Berita
Selasa, 15 Oktober 2024 telah berjalan dengan sukses kegiatan Pelatihan First Aid dan CPR (Cardiopulmonary Resuscitation atau Resusitasi Jantung-Paru) yang diselenggarakan oleh Pusat Kesehatan dan Pangan (PKP) LPPM UM. Kegiatan ini dilaksanakan di ruang Publika lantai...
by LP2M UM | Oct 9, 2024 | Berita
Dalam UU 18 Tahun 2012 tentang Panga, pada Pasal 60, disebutkan bahwa Pemerintahan daerah berkewajiban mewujudkan penganekaragaman konsumsi Pangan yang Beragam, Berzizi Seimbang, dan Aman (B2SA). Penganekaragaman pangan adalah upaya peningkatan ketersediaan dan...
by LP2M UM | Aug 24, 2024 | Berita
24 Agustus 2024 – Pusat Studi Lingkungan, Mitigasi dan Kebencanaan (PLMK) LPPM Universitas Negeri Malang menyelenggarakan Webinar, berkolaborasi dengan Perum Jasa Titrta I dan Jaring-jaring Komunikasi Pemantauan Kualitas Air (JKPKA). Tema acara ini adalah “Membangun...
by LP2M UM | Aug 19, 2024 | Berita
Universitas Negeri Malang (UM) berhasil mencetak sejarah dengan ikut serta dalam penyelenggaraan rekor Museum Rekor-Dunia Indonesia (MURI) untuk penuangan ecoenzyme terbanyak oleh perguruan tinggi se-Indonesia. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh UI GreenMetric,...
by LP2M UM | Aug 13, 2024 | Berita, PSR
Pandemi covid 19 yang telah menjadi endemic mengajarkan bagaimana pentingnya penanganan pasien penyakit menular secara sistematis dan cepat sehingga meminimalkan korban jiwa. Ssalah satu penyelesaian permasalahan tersebut adalah dengan menggunakan teknologi IoT yang...
by LP2M UM | Aug 5, 2024 | Berita
Universitas Negeri Malang (UM) melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) menyelenggarakan workshop dengan tema besar yakni potensi bambu. Kepala Pusat Sains dan Rekayasa LPPM UM Eli Hendrik Sanjaya SSi MSi PhD mengatakan tujuan workshop adalah...